Monday, October 10, 2011

tiada tajuk(puisi ini bukan karyaku..tapi aku suka untuk berkongsi dengan kalian)


Lagu Langit Mati
Pagi itu ia lagi memanggil lagu langit
Bersila di sisi jendela
Lalu usai lalu menutup kitab
Lalu mulai menyurat lagi sajak-sajak tanpa
Tujuan yang terang : Sepertinya dunia hanyalah
Jalan yang melingkar, tanpa halte
Tanpa terminal terakhir
Dan tempat ia berdiri mungkin saja suatu yang
Lebih mengering dari bunga-bunga di vas itu
Dan berjatuhan


harapanmu hanya separoh terisi dari
rumah yang ditegakkan berpuluh tahun
dan penyair tua ini telah beribu baris habis
menulisi usia cinta tak habis-habis
cinta lebih panjang dari kata
cinta bikin kau dan aku bersekutu dengan
Diri di sebalik diri
di garis senja ke malam

No comments:

Post a Comment